Pernahkah Kamu bermain ular tangga? Jika Kamu anak-anak generasi ‘Petak Umpet” pasti akan menjawab pernah. Namun jika Kamu bagian dari anak-anak generasi touchscreen maka sebagian besar pasti akan menjawab tak pernah atau tak tau sama sekali. Tapi sekarang ada kok ular tangga versi digital, cari aja di appstore atau playstore. So. Kadangkala kehidupan ini ibarat …